85 Blogger, Jumlah Calon Peserta #LBI2016


Selamat datang Desember! LBI menyambut teman-teman dengan penuh suka cita. Terima kasih sekali buat minat dan antusiasnya yang luar biasa ini. Sebelum benar-benar menjadi peserta Januari besok, teman-teman harus melewati babak kualifikasi terlebih dahulu. Untuk itu, silahkan melihat jumlah calon peserta LBI 2016. Karena separuhnya nanti akan memenuhi kuota yang ada.



Tetap optimis!

Komentar

  1. Alhamdulillah dari Pontianak ada 6 orang blogger yang ikut serta, mantapppp... :-)

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

✍️ Blogging Mati di Tahun 2026? Saatnya Menulis dengan Hati, Bukan Sekadar Kata Kunci

Berkenalan Dengan Retizen, Platform Blog Dari Republika

πŸ† Blogger of the Year 2025: Sebuah Refleksi di Penghujung Tahun

Fitur Baru Blogger 2025: Link Google Penelusuran (Beta) – Keren, Tapi Masih “Liar”!

🎑 Kompasianival 2025: Rayakan 15 Tahun Perjalanan dan Semangat Baru Blogger Indonesia

πŸ•Š️ Menjaga Ingatan: Mengenal Sosok Zain Kagawa, dari Blog hingga Lensa Video