Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2023

Headline

Tahun 2024, Apakah Dunia Blogging Tanah Air Masih Menarik?

Terinspirasi dari 2 komunitas yang sedang memperingati hari jadi atau ulang tahun yang sama-sama dirayakan bulan Februari, artikel ini kami tulis. Melihat suasana mereka yang penuh suka cita dan ramai, dunia blogging masih baik-baik saja tahun 2024. Instagram beberapa hari terakhir ini, saat halaman ini kami terbitkan , sangat menarik perhatian kami. Adalah Gandjel Rel dan BloggerCrony yang menciptakan suasananya dengan berbagai momen bahagia. Jika komunitas blogger perempuan Semarang, Gandjel Rel , diperingati dengan acara sederhana, maka BloggerCrony dilakukan dengan menggandeng sebuah brand. Keduanya kompak memanfaatkan momentum ulang tahun komunitas untuk terus mempererat para pemilik blog yang sekarang ini semakin sibuk dengan branding baru mereka sebagai konten kreator. Dunia blogging Tanah Air Memang kedua komunitas yang kami tulis ini tidak mewakili wajah perblogeran secara luas. Namun, cara mereka untuk terus merayakan di kota masing-masing adalah hal positif. Mereka menginspi

WordPress Hadirkan Fitur Asisten AI, Membantu Penulisan Artikel?

Meski kami bukan pengguna layanan platform WordPress, kehadiran fitur AI di WordPress adalah hal positif yang patut diberitakan. Teknologi kecerdasan buatan (AI) memang terus mewarnai aktivitas pengguna internet, termasuk para pemilik blog. Salah satu media online yang mengabarkan berita ini adalah antaranews.com yang diterbitkan tanggal 10 Juni kemarin.  Disebutkan jika fitur asisten yang dibekali AI ini bernama Jackpack AI Assistant yang mempermudah penggunanya dalam menulis konten artikel. WorPress menjadi kesekian diantara perusahaan teknologi yang lebih dulu menghadirkan AI dalam produk-produk seperti yang dilakukan Google dan Microsoft. Cara kerjanya sendiri mirip chatbot ChatGP besutan OpenAi yang menghasilkan konten berupa teks secara otomatis. Selain itu, fitu ini nantinya dapat menyusun teks dengan gaya penulisan tertentu sehingga memungkinkan penulis menyesuaikan tulisan dengan target pembacanya. Tersedia bahasa Indonesia? Jacpak AI Assistant menyediakan 12 bahasa diantaran

Blogger vs Medium: Platform Mana yang Lebih Baik Untuk Blogging?

Bentar, artikel ini terinspirasi dari bloggingpro.com . Isi kontennya sebagian besar berasal dari postingan yang diterbitkan di sana (bloggingpro). Kami membawanya sebagai referensi, khususnya bagi orang-orang yang akan memulai blog. Waktu kemarin ada waktu senggang untuk menjelajah aplikasi Feedly dan mendadak terhenti di artikel yang berjudul ' Blogger vs Medium: Which Is Better for Blogging ?' Kami pikir itu sangat menarik meski mungkin sudah banyak yang membahasnya. Sebagai pengguna platform blogger atau blogspot, tentu kami termotivasi. Ditambah, kami sedang tidak memiliki konten untuk diterbitkan di blog ini ligabloggerindonesia.blogspot.com bulan Juni ini. Perbandingan Blogger vs Medium Sangat panjang untuk dibawa ke blog kami ini apabila mengambil referensi secara lengkap dari bloggingpro. Jadi kami menyingkatnya saja untuk memberi tujuan utamanya langsung. Blogger sudah hadir sejak tahun 1999, lebih lama dari Medium yang hadir sejak tahun 2012. Keduanya tentu menawark