Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

Headline

Tahun 2024, Apakah Dunia Blogging Tanah Air Masih Menarik?

Terinspirasi dari 2 komunitas yang sedang memperingati hari jadi atau ulang tahun yang sama-sama dirayakan bulan Februari, artikel ini kami tulis. Melihat suasana mereka yang penuh suka cita dan ramai, dunia blogging masih baik-baik saja tahun 2024. Instagram beberapa hari terakhir ini, saat halaman ini kami terbitkan , sangat menarik perhatian kami. Adalah Gandjel Rel dan BloggerCrony yang menciptakan suasananya dengan berbagai momen bahagia. Jika komunitas blogger perempuan Semarang, Gandjel Rel , diperingati dengan acara sederhana, maka BloggerCrony dilakukan dengan menggandeng sebuah brand. Keduanya kompak memanfaatkan momentum ulang tahun komunitas untuk terus mempererat para pemilik blog yang sekarang ini semakin sibuk dengan branding baru mereka sebagai konten kreator. Dunia blogging Tanah Air Memang kedua komunitas yang kami tulis ini tidak mewakili wajah perblogeran secara luas. Namun, cara mereka untuk terus merayakan di kota masing-masing adalah hal positif. Mereka menginspi

Tahun 2019, Masih Malas Ngeblog

Itu wajar sekali. Bahkan tantangannya lebih besar tahun ini. Bukan soal tahun politik, tapi mulai dari diri sendiri, media sosial dan sebagainya. Tahun 2019 masih malas ngeblog, tidak perlu cemas. Mari melihat lagi kesalahan yang mungkin bisa diperbaiki. Bila dari awal kamu menanamkan ngeblog untuk mengahasilkan uang, sebaiknya berhenti bermain-main. Beli domain berbayar, update konten secara serius dan lakukan monetisasi. Masalah diri sendiri Pagi hari berencana memposting ide-ide yang sudah ada di kepala, lalu tiba-tiba hilang begitu saja. Mengapa?  Biasanya ini datang dari diri sendiri. Seperti sarapan yang berlebihan. Minum kopi yang perut belum diisi karbohidrat atau bahkan kekasih yang mengacaukan malam harinya dan mood hilang. Masih banyak hal terjadi selain yang disebutkan di atas. Intinya, masalah kehilangan mood atau malas menulis bisa saja datang dari diri sendiri. Lakukan sesuatu pada mood atau suasana. Mungkin olahraga, seperti bersepeda atau lari

Ngeblog Lewat Instagram?

Kami tahu bahwa itu adalah salah satu cara memotivasi dan sangat baik kelihatannya. Apalagi tujuannya mengajak seseorang menulis yang bermanfaat untuk kesehatan (mental). Selamat datang tahun 2019, artikel perdana kami tahun ini. Ngeblog di Instagram? Tunggu dulu, kami pikir itu aneh. Selama 5 tahun menyelenggarakan kompetisi dengan tujuan menulis dan aktif ngeblog, itu saja masih kesulitan.  Tren Instagram dua tahun terakhir juga datang dengan istilah influencer, selebgram, foodgram dan lainnya. Apalagi para fotografi sangat bangga memajang hasil fotonya di sana. Dan kini, Instagram dianggap platform tempat menulis? Apakah kamu bercanda? Ngeblog lewat Instagram Ya, ini benaran ada. Kami nggak sengaja menemukan beberapa rekan bloger yang mengikuti kampanye dari akun Instagram dengan nama 30haribercerita. Bahkan dalam bionya terdapat tagline 'Ajakan rutin ngeblog sebulan penuh tiap awal tahun.' Program tersebut rupanya sudah jalan beberapa tahun. Meski s