Tahun 2019, Tujuan Baru Liga Blogger Indonesia (LBI)


Setahun belakangan ini, kami masih mendapatkan pertanyaan kapan kompetisi dimulai kembali. Jujur, hasrat itu kami menyukainya. Namun sepertinya kami harus umumkan bahwa kompetisi tidak ada lagi. Tahun 2019, kami punya tujuan baru dengan LBI ini.

Kami ingin membawa konten, itu saja tujuannya. Konten ini berupa postingan perkembangan dunia blogging tanah air. Untuk itu, kami membuka kesempatan bila ada yang tertarik ingin bergabung membantu kami.

Seperti perkembangan blog di kota Semarang yang didominasi emak-emak. Bloger luar kota yang ikut nimbrung ke kota lain tanpa rasa lelah dan lainnya. Tentu ini hanya contoh, kamu bisa memberikan informasi lainnya.

Blog LBI ini ingin menjadi sedikit referensi buat bloger yang ada di tanah air. Memberi motivasi, semangat dan inpsirasi.

Tahun 2019, kami ingin menyambut pergantian tahun dengan tujuan baru kami ini. Sekali lagi, kami ingin kamu bergabung dengan kami. Menambah informasi dan inspirasi.

Artikel terkait :

Komentar

  1. Nice Info Gan, Thanks Udah Sahring, Jangan Lupa Mampir ya https://pesan-iseng.blogspot.com

    BalasHapus
  2. Karena para blogger butuh wadah dan butuh penyemangat untuk terus ngeblog.. Lanjutkan min...

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

✍️ Blogging Mati di Tahun 2026? Saatnya Menulis dengan Hati, Bukan Sekadar Kata Kunci

Berkenalan Dengan Retizen, Platform Blog Dari Republika

πŸ† Blogger of the Year 2025: Sebuah Refleksi di Penghujung Tahun

Fitur Baru Blogger 2025: Link Google Penelusuran (Beta) – Keren, Tapi Masih “Liar”!

🎑 Kompasianival 2025: Rayakan 15 Tahun Perjalanan dan Semangat Baru Blogger Indonesia

πŸ•Š️ Menjaga Ingatan: Mengenal Sosok Zain Kagawa, dari Blog hingga Lensa Video